HomeMakeupEye5 Tutorial Makeup Mata Besar, Bikin Terlihat Kecil dan Cetar

5 Tutorial Makeup Mata Besar, Bikin Terlihat Kecil dan Cetar

Kamu termasuk pemilik mata besar? Jika iya, apakah sedang kebingungan bagaimana merias mata agar terlihat lebih kecil?

Tutorial makeup mata besar ini dapat kamu ikuti sebagai langkah untuk memberikan efek mata yang terlihat lebih kecil. Kamu mungkin sedikit terganggu karena memiliki mata yang besar, tenang aja seiring berkembangnya produk makeup, merias mata agar terlihat lebih kecil ternyata cukup mudah loh!

Nah, kalau kamu penasaran simak selengkapnya pada artikel mengenai tutorial makeup mata besar berikut ini ya!

Tutorial Makeup Mata Besar

Tutorial makeup bagi pemilik mata besar ini ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat bermakeup dan sejumlah persiapan perlu dilakukan.

Rapikan Alis Terlebih Dahulu

Merapikan alis bisa menjadi langkah utama dalam merias area mata. Gunakanlah pensil alis untuk merapikannya, cukup tipis dan natural saja.

Pemilihan Warna Eyeshadow

Bagi pemilik mata besar, pemilihan warna eyeshadow dapat mendukung atau memberikan efek terlihat lebih kecil. Pilihlah warna eyeshadow gelap agar mata seakan-akan terlihat lebih kecil.

Penggunaan Eyeliner

Demi menonjolkan area mata, penggunaan eyeliner ini sangat perlu ya guys! Bagi pemilik mata besar, pilihlah liquid eyeliner. Berkat liquid eyeliner, garis mata akan terlihat lebih tegas, tipis dan nggak smudge.

Aplikasikan eyeliner jenis tersebut di garis mata. Gunakan juga eyeliner pensil untuk mengisi garis kosong pada mata.

Perhatikan Penggunaan Highlighter

Kamu boleh menggunakan highlighter, tetapi harus perhatikan penggunaannya ya! Sebaiknya jangan gunakan highliter ini pada bagian pojok mata karena justru bisa membuat mata lebih besar. Gunakan saja highlighter di bagian tulang pipi.

Buatlah Bulu Mata yang Tebal

Membuat bulu mata yang tebal akan membuat penampilanmu jauh lebih sempurna loh!
Nah, itu dia tutorial makeup mata besar. Buruan coba yuk!

RELATED ARTICLES
- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments

Ferrous material recycling air quality control on Hybrid Sunscreen Lokal, Apa Saja Sih Keunggulannya
Frank#smith[Kfyzeiuqujbpygze,2,5] on Hybrid Sunscreen Lokal, Apa Saja Sih Keunggulannya